Situs Kompress Video Online

Table of Contents

Situs-Kompress-Video-Online

Mengubah ukuran video secara online saat ini sangatlah mudah, simpel, dan praktis, kamu juga tidak perlu menginstall aplikasi di laptop untuk sekedar kompres video dan juga dapat menghemat waktu.

Banyak situs kompress video online, disini saya hanya akan membahas beberapa saja. Tidak perlu lagi menginstall aplikasi tambahan di laptop/pc atau smartphone android.  Yuk disimak ulasannya.

FlexClip's free online video compressor

Dapat mengurangi ukuran file video untuk WhatsApp dengan cepat hanya dengan 3 (tiga) langkah mudah:

Situs-Kompress-Video-Online

  • Pilih kualitas dan resolusi video, lalu klik tombol Compress Now.

Situs-Kompress-Video-Online

  • Setelah selesai mengompresi, system akan mengunduh video hasil kompresi secara otomatis dalam format MP4.

Situs-Kompress-Video-Online

Video2Edit

Aplikasi berbasis web ini memiliki fitur dan tools menarik lainnya yang bisa digunakan. Kompresi online ini membuat video lebih kecil sehingga Anda dapat meng-upload ke situs web atau mengirimnya menggunakan messenger.

Situs-Kompress-Video-Online

Cara Menggunakan Kompres Video Video2Edit:

  • Buka situs video2edit.com dan pilih Compress video.
  • Klik Choose file untuk mengunggah video atau drag and drop video di kotak yang telah disediakan. Kamu juga bisa mengambil video dari Google Drive dan Dropbox.
  • Setelah memilih video dan mengunggahnya, tunggu hingga unggahan selesai.
  • Klik Start untuk memulai kompres video.
  • Kemudian pop up unduhan akan muncul, klik OK. Selesai.

YouCompress

Situs-Kompress-Video-Online

Berikut cara memperkecil ukuran file video melalui situs ini:

  • Buka situs YouCompress.
  • Klik tombol “Select File”, lalu pilih file video yang ingin kamu kompres.
  • Tunggu beberapa saat. Proses upload ini sekaligus dengan proses kompres nya.
  • Jika sudah selesai, kamu tinggal unduh file video nya.

Itulah beberapa situs online yang bisa kamu manfaatkan untuk mengurangi ukuran video. Biasanya memperkecil ukuran dengan mengurangi resolusi video, bertujuan agar dapat dikirimkan melalui perpesanan online seperti WhatsApp atau yang lainnya. 

Selamat mencoba dan semoga berhasil.

Semoga artikel singkat ini dapat bermanfaat, terima kasih.

Post a Comment