Widget HTML #1

Surat Palsu Tentang Pengangkatan Tenaga Honorer

gambar

Surat Palsu Mengatasnamakan Kemendikbud

Berikut di atas, terlampir surat palsu yang beredar di masyarakat mengenai Pengangkatan Tenaga Honorer. 

Kepada seluruh masyarakat dimohon untuk berhati-hati terhadap adanya surat palsu tersebut dan selalu melakukan konfirmasi terlebih dahulu ke Kementerian. 

Surat tersebut tidak sesuai dengan Tata Naskah Dinas Kemendikbudristek sebagaimana diatur dengan SURAT EDARAN SEKRETARIS JENDERAL NOMOR 22 TAHUN 2021. 

Beberapa hal yang tidak sesuai, antara lain: 

  1. Nomenklatur jabatan menteri 
  2. Nomenklatur kementerian 
  3. Stempel jabatan menteri 
  4. Kop surat/kepala naskah dinas 
  5. Format nomor surat

Untuk mengetahui Surat Palsu Mengatasnamakan Kemendikbud, silahkan baca artikelnya disini.

Terima Kasih.

Salam Satu Data Pendidikan Indonesia